Assalamu'alaikum ! welcome to Media Pendidikan.| Contact | Register | Sign In

Halaman Home Edmodo

Edmodo sebagai salah satu jejaring sosial kini memiliki fitur yang lebih dibanding jejaring sebelumnya misalnya facebook terutama fitur2 untuk proses pembelajaran (quiz).Maksud dikembangkannya Edmodo ini adalah untuk menghubungkan semua institusi pendidikan (sekolah dan dinas) dalam sebuah jejaring.Semua aktivitas kegiatan pendidikan bisa terhubung diseluruh dunia.
Edmodo media sosial network (somed) yang dikembangkan oleh Nic Borg dan Jeff Ohara tahun 2008 yang aman bagi siswa,guru dan melibatkan orang tua wali.
Fitur -Fitur Utama: 





Pada posting hari ini saya membahas halaman Home


Pada home terdapat Fitur Goup, merupakan yang utama dari edmodo ini. Pada Goup disinilah kita mengatur kelas kita.Bagian dari group ada Small Goup seperti gambar di bawah


Share this article now on :

Post a Comment